Dirosat l Kajian Utama
Jangan Biarkan yang Berat Hilangkan Sisi Senang
"Sungguh, aku mengistirahatkan hatiku dengan sesuatu yang menghibur agar ia lebih menguatkanku dalam kebenaran." (Abu Darda radhiyallahu anh)
Bila kemudahan pasti akan memburu kesulitan, seharusnya kita memberi ruang pada hati kita untuk mengambil sisi senangnya. Beban seberat apapun, didalam batu sekalipun ibaratnya, akan diburu oleh kemudahan untuk kemudian di taklukkan dan diganti dengan kemudahan itu.
Memantikkan sisi senang, karenanya, akan memberi kita gairah untuk menghadapi segala yang berat. Dengan itu kita bisa memastikan bahwa yang berat, atas apa yang kita cari, atau yang kita hadapi, atau yang kita dapati, seperti apapun, tidak sampai menghilangkan sisi senang.
Hidup ini Berat. Ya, dengan segala kewajiban dan tanggung jawab yang harus ditunaikan dalam kita meniti hidup, semua kita meyakini hidup ini berat. Hidup bukan sesuatu yang main-main, bukan hal yang basa-basi. Hidup adalah sesuatu yang sangat serius, yang harus dihadapi dengan penuh keseriusan.
Namun itu bukan berarti bahwa hidup yang berat membuat kita tidak boleh tertawa. Tidak boleh tersenyum. Semua yang berat itu tidak boleh menghilangkan sisi senang yang memang juga harus ada dalam kehidupan kita.
Liqoat l Tatatp Muka
Dipl-Ing. (TU) Endri Rachman, Pakar Pesawat Tanpa Awak
Tak menyerah kembangkan Industri Pesawat
Ketika krisis moneter melanda negeri ini, Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) menjadi salah satu korbannya. Restrukturisasi tak hanya mengubah nama perusahaan menjadi PT Dirgantara Indonesia, tetapi juga terpaksa mengorbankan para tenaga ahli yang ada didalamnya. Banyak profesional yang di PHK atau mengundurkan diri. Endri Rachman adalah salah seorang diantaranya, lebih memilih mundur dan kemudian hijrah ke Malaysia.
Mimpi pria kelahiran Bandung ini untuk terus terlibat dalam pengembangan Industri pesawat tak pernah kendur. Sambil mengajar di Universitas Sins Malaysia (USM), dia mengembangkan pesawat tanpa awak (AUV-Unmaned Aerial Vehicle) Namanya banyak disebut media, terutama ketika AUV ciptannya diklaim sebagai karya Malaysia. Seperti apakah pandangan endri sendiri terhadap hasil karyanya yang telah mendapatkan banyak penghargaan itu?
Wijhat l Perspektif
Ketika Media Menjadi Hakim
Dengan Jangkauannya, media massa punya kuasa. Di era informasi, arah opini hampir sepenuhnya dikendalikan media. Tak berlebihan jika media dianggap sebagai pihak yang mendefinisikan dunia hari ini (defining agency). Nampaknya adigium Lord Action bahwa kekuasaan cenderung korup (power tend to corrupt) berlaku bagi siapapun, termasuk media massa. Kekuasaan media, harus diakui, memang berjasa besar dalam memwujudkan demokratisasi, terutama karena perannya sebagai alat kontrol sosial. Namun kita juga tak bisa menutup mata bahwa tak sedikit praktik penyalahgunaan kekuasaan oleh media terjadi. Salah satu catatan hitam adalah penghakiman oleh media (trial by the press)
Kearifan Komunitas
Jakarta Berkebun-Beri Sentuhan Hijau di Ibukota
Banyak lahan yang tak termanfaatkan, bahkan termasuk di kota-kota besar yang semakin sesak oleh manusia. Berawal dari gerakan melalui media osial, Indonesia Berkebun mendapat sambutan luas, termasuk di Jakarta. Semangat yang hendak dibagi, mari kita manfaatkan lahan-lahan tidur untuk tanaman yang produktif.
Jaulat l Catatan Perjalanan
Bontang Kuala, Pesona Pemukiman di Atas Laut
Bontang Kuala tak hanya menyimpan eksostisme alam, tetapi juga kekayaan budaya. Bagi para penikmat kuliner tradisional, kawasan yang merupakan cikal bakal Kota Bontang Ini pun banyak disambangi.
Ufuqiyat
Politisi Muslim oleh Anis Matta
Di Islamic Book Fair pekan lalu, Tarbawi menghadirkan Anis Matta dalam Talk Show bertemakan politik dalam perspektif Al Qur'an. Di Rubrik ufuqiyat ini kami tuliskan sebagian isinya
Bila kemudahan pasti akan memburu kesulitan, seharusnya kita memberi ruang pada hati kita untuk mengambil sisi senangnya. Beban seberat apapun, didalam batu sekalipun ibaratnya, akan diburu oleh kemudahan untuk kemudian di taklukkan dan diganti dengan kemudahan itu.
Memantikkan sisi senang, karenanya, akan memberi kita gairah untuk menghadapi segala yang berat. Dengan itu kita bisa memastikan bahwa yang berat, atas apa yang kita cari, atau yang kita hadapi, atau yang kita dapati, seperti apapun, tidak sampai menghilangkan sisi senang.
Hidup ini Berat. Ya, dengan segala kewajiban dan tanggung jawab yang harus ditunaikan dalam kita meniti hidup, semua kita meyakini hidup ini berat. Hidup bukan sesuatu yang main-main, bukan hal yang basa-basi. Hidup adalah sesuatu yang sangat serius, yang harus dihadapi dengan penuh keseriusan.
Namun itu bukan berarti bahwa hidup yang berat membuat kita tidak boleh tertawa. Tidak boleh tersenyum. Semua yang berat itu tidak boleh menghilangkan sisi senang yang memang juga harus ada dalam kehidupan kita.
Liqoat l Tatatp Muka
Dipl-Ing. (TU) Endri Rachman, Pakar Pesawat Tanpa Awak
Tak menyerah kembangkan Industri Pesawat
Ketika krisis moneter melanda negeri ini, Industri Pesawat Terbang Nusantara (IPTN) menjadi salah satu korbannya. Restrukturisasi tak hanya mengubah nama perusahaan menjadi PT Dirgantara Indonesia, tetapi juga terpaksa mengorbankan para tenaga ahli yang ada didalamnya. Banyak profesional yang di PHK atau mengundurkan diri. Endri Rachman adalah salah seorang diantaranya, lebih memilih mundur dan kemudian hijrah ke Malaysia.
Mimpi pria kelahiran Bandung ini untuk terus terlibat dalam pengembangan Industri pesawat tak pernah kendur. Sambil mengajar di Universitas Sins Malaysia (USM), dia mengembangkan pesawat tanpa awak (AUV-Unmaned Aerial Vehicle) Namanya banyak disebut media, terutama ketika AUV ciptannya diklaim sebagai karya Malaysia. Seperti apakah pandangan endri sendiri terhadap hasil karyanya yang telah mendapatkan banyak penghargaan itu?
Wijhat l Perspektif
Ketika Media Menjadi Hakim
Dengan Jangkauannya, media massa punya kuasa. Di era informasi, arah opini hampir sepenuhnya dikendalikan media. Tak berlebihan jika media dianggap sebagai pihak yang mendefinisikan dunia hari ini (defining agency). Nampaknya adigium Lord Action bahwa kekuasaan cenderung korup (power tend to corrupt) berlaku bagi siapapun, termasuk media massa. Kekuasaan media, harus diakui, memang berjasa besar dalam memwujudkan demokratisasi, terutama karena perannya sebagai alat kontrol sosial. Namun kita juga tak bisa menutup mata bahwa tak sedikit praktik penyalahgunaan kekuasaan oleh media terjadi. Salah satu catatan hitam adalah penghakiman oleh media (trial by the press)
Kearifan Komunitas
Jakarta Berkebun-Beri Sentuhan Hijau di Ibukota
Banyak lahan yang tak termanfaatkan, bahkan termasuk di kota-kota besar yang semakin sesak oleh manusia. Berawal dari gerakan melalui media osial, Indonesia Berkebun mendapat sambutan luas, termasuk di Jakarta. Semangat yang hendak dibagi, mari kita manfaatkan lahan-lahan tidur untuk tanaman yang produktif.
Jaulat l Catatan Perjalanan
Bontang Kuala, Pesona Pemukiman di Atas Laut
Bontang Kuala tak hanya menyimpan eksostisme alam, tetapi juga kekayaan budaya. Bagi para penikmat kuliner tradisional, kawasan yang merupakan cikal bakal Kota Bontang Ini pun banyak disambangi.
Ufuqiyat
Politisi Muslim oleh Anis Matta
Di Islamic Book Fair pekan lalu, Tarbawi menghadirkan Anis Matta dalam Talk Show bertemakan politik dalam perspektif Al Qur'an. Di Rubrik ufuqiyat ini kami tuliskan sebagian isinya
Dzikroyat l Kenangan
Mukti Murah Harjo, Pemilik Kios Bensin Kejujuran
Saya Hanya ingin Mendidik Kejujuran Masyarakat
Alamiyat l Dunia Islam
Melepas Delegasi Global March to Jeusalem Indonesia
Sampaikan Salam Rindu untuk Al Aqsha
"Delegasi Indonesia bersama delegasi lintas negara dunia, akan berdiri sepanjang perbatasan Amman dan Jerusalem, berjarak 25 kilometer atau lebih dekat dari jarak itu."
Mukjizat Al Qur'an
7 Fakta Ilmiah tentang Mukjizat Hadits Rasulullah saw
Para pakar statistik dunia menyebutkan bahwa agama Islam merupakan Agama yang paling cepat pertumbuhan dan penyebarannya. Pemeluk Islam ada di seluruh negara dunia dengan jumlah yang beragam. Umat Islam menyebar di seluruh pelosok bumi. Pertanyaannya, bukankah ini yang telah disabdakan Rasulullah saw?
Ruhaniyat l Nasihat Ruhani
Karena Syaitan itu Musuh...
Syaitan. Apa yang terbayang dalam pikiran kita, atau kebanyakan orang, saat mendengar kata tersebut ? karena pesatnya informasi tidak benar dalam benak orang, mungkin juga kita, maka kata "syaitan" lebih dipahami sebagai sesuatu yang menakutkan secara fisik. Karena fisiknya yang buruk, sehingga harus dijauhi dan ditakuti. Padahal benarkah informasi yang digambarkan itu dalam Islam ? Jawabannya Tidak.
Untuk pemesanan silahkan Hub 081391004706 (Bu Tri) atau Klik Disini
Klik Disini untuk Info Berlangganan
Jangan ketinggalan Promo Hemat Majalah Tarbawi
Untuk pemesanan silahkan Hub 081391004706 (Bu Tri) atau Klik Disini
Klik Disini untuk Info Berlangganan
Jangan ketinggalan Promo Hemat Majalah Tarbawi
0 komentar:
Posting Komentar